NUSA INDAH PUTIH (Mussaenda pubescens Ait.f.)

Nama Ilmiah Mussaenda pubescens Ait.f. Nama Daerah  Nusa indah (Jawa). Nama Asing Splash of white (Inggris), shau gan cao (Cina). Kandungan Kimia dan Efek Farmakologis Batang nusa indah putih mempunyai rasa sedikit manis, agak pahit, dan bersifat sejuk. Sementara itu, akarnya berasa manis dan bersifat netral. Beberapa bahan kimia yang terkandung dalam daun nusa indah … Read more

LAMTORO (Leucaena glauca (L.) Benth.)

Nama Ilmiah Leucaena glauca (L.) Benth. Nama Daerah Pete selong, pete cina (Sumatra); lamtoro, kemlandingan (Jawa); peuteuy selong, kamalandingan (Sunda). Nama Asing Wild tamarind (Inggris),yin he huan (Cina). Kandungan Kimia dan Efek Farmakologis Lamtoro memiliki rasa agak pahit dan bersifat netral. Beberapa bahan kimia yang terkandung dalam daun lamtoro, di antaranya protein, lemak, kalsium, fosfor, … Read more

KEMBANG / BUNGA SEPATU SUNGSANG (Hibiscus schizopetalus (Mast) Hook. F.)

Nama Ilmiah  Hibiscus schizopetalus (Mast) Hook. F. Nama Daerah  Kembang wora-wari, wora-wari gantung, kembang enting-enting, kembang lampu (Jawa). Nama Asing  Tiau ten hua (Cina). Kandungan Kimia dan Efek Farmakologis Bahan kimia yang terkandung dalam tumbuhan Ini masih belum banyak diketahui. Efek farmakologis yang dimiliki oleh kembang sepatu sungsang, di antaranya antiradang (anti-inflamasi), menghilangkan pembengkakan, mengeluarkan … Read more