NUSA INDAH PUTIH (Mussaenda pubescens Ait.f.)

Nama Ilmiah Mussaenda pubescens Ait.f. Nama Daerah  Nusa indah (Jawa). Nama Asing Splash of white (Inggris), shau gan cao (Cina). Kandungan Kimia dan Efek Farmakologis Batang nusa indah putih mempunyai rasa sedikit manis, agak pahit, dan bersifat sejuk. Sementara itu, akarnya berasa manis dan bersifat netral. Beberapa bahan kimia yang terkandung dalam daun nusa indah … Read more

Berbagai Macam Penyebab Pusing dan Pingsan

Ada banyak penyebab pusing. Untungnya, sebagian besar rasa pusing itu ringan, cepat berlalu dan tidak berbahaya. Pusing dapat disebabkan banyak hal, termasuk karena obat, infeksi dan stres. Kata “pusing” juga sebetulnya bisa melukiskan berbagai perasaan. Vertigo dan Kehilangan Keseimbangan Vertigo adalah perasaan seakan-akan Anda atau sekeliling Anda berputar. Anda bisa merasa ruangan seperti berputar, atau … Read more

Pertolongan Pertama Pada Bayi Pingsan

Bayi yang tak sadarkan diri atau pingsan jelas membuat panik. Orangtua atau siapapun yang dekat dengannya bisa memberikan pertolongan pertama CPR (cardiopulmonary resuscitation). Tulang bayi masih sangat rentan dan diperlukan trik-trik khusus untuk bisa membantunya bernapas kembali atau sadar tanpa mencederainya. Apabila melihat bayi pingsan, ada tahapan pertolongan pertama yang dapat dilakukan, yaitu: Cek keamanan … Read more

Pertolongan Pertama Pada Orang yang Pingsan

Pingsan adalah keadaan tidak sadarkan diri yang disebabkan karena berkurangnya suplai darah ke otak. Pemulihan dari pingsan ini dapat dilakukan setelah beberapa menit. Sebelum pingsan, umumnya korban mengalami gejala kulit pucat, dingin dan berkeringat, mata berkunang-kunang serta pusing. Menurut Stanley M. Zildo seperti dikutip dari bukunya yang berjudul ‘First Aid, Cara Benar Pertolongan Pertama dan … Read more

TUNJUNG (Nymphaea lotus L.)

NAMA DAERAH   Tarate kecil, tarate utan, tunjung putih (Indonesia);  Tunjung bodas, tunjung tutur (Sunda). DESKRIPSI TANAMAN   Tanaman air atau rawa, tumbuh liar pada genangan air  yang dangkal atau dipelihara di kolam-kolam sebagai  penghias kolam di taman. Asalnya dari Afrika. Daun dan  bunga keluar dari akar rimpang di dalam tanah yang  tumbuh ke atas … Read more

Definisi, Penyebab, Gejala, dan Pengobatan PINGSAN

Pingsan adalah hilangnya kesadaran untuk sementara waktu. Kehilangan kesadaran ini diikuti dengan melemahnya kerja otot sehingga penderita jatuh. PENYEBAB Pingsan disebabkan oleh aliran darah ke otak berkurang. Kekurangan aliran darah dimungkinkan oleh beberapa faktor, gagal jantung, pembuluh darah tidak mampu menjaga tekanan darah ke otak, tidak cukup darah, atau bisa karena ketiga alasan tersebut. GEJALA … Read more

7 Pertolongan Pertama Pada Korban Pingsan

ilustrasi P3K pingsan | photo: merdeka (thinkstock) Pingsan dapat disebabkan oleh beberapa faktor, seperti penyakit tertentu, benturan, kaget dan lain sebagainya. Pingsan adalah keadaan dimana seseorang tidak sadarkan diri. Hal ini disebabkan karena berkurangnya suplai darah ke otak. Sebelum pingsan, umumnya korban mengalami gejala kulit pucat, dingin dan berkeringat, mata berkunang-kunang serta pusing. Seperti dilansir … Read more

5 Pertolongan Pertama Ketika Bayi Pingsan

Ilustrasi bayi pingsan (poskesarea2bd.blogspot.com) Melihat bayi pingsan adalah yang pasti membuat orang tua panik. Namun sebagai orang tua cobalah untuk tidak panik dan lakukan pertolongan pertama pada bayi pingsan. Karena bayi masih memiliki tulang yang sangat rentan sebaiknya ikuti trik trik khusus dibawah ini. Seperti dilansir detikhealth berikut trik trik khusus untuk membantu bayi yang … Read more