NONA MAKAN SIRIH (Clerodendrum thomsonae Balf F)

Nama Ilmiah  Clerodendrum thomsonae Balf F. Nama Daerah  Nona makan sirih (Sunda). Nama Asing  Glory bower (Inggris), long to zhu (Cina). Kandungan Kimia dan Efek Farmakologis Bahan kimia yang terkandung dalam nona makan sirih masih belum banyak diketahui. Sementara itu, efek farmakologis nona makan sirih, di antaranya menghilangkan panas dan racun (toksin). Bagian yang Digunakan … Read more

MELINJO (Gnetum gnemon L.)

Nama Ilmiah Gnetum gnemon L. Nama Daerah  Ki tangkil, mlinjo, sake, tangkiI (Sunda); bagu, eso malinjo, trangkil, witgrintul (Jawa); mulieng (Aceh); manenjo, maninjo (Belitung); bagu, poko samba (Makassar). Kandungan Kimia dan Efek Farmakologis Beberapa bahan kimia yang terkandung dalam daun melinjo, di antaranya saponin dan flavonoid; sedangkan bijinya mengandung tanin, saponin, dan flavonoid. Efek farmakologis … Read more

LENGKUAS (Alpinia galanga)

Nama Ilmiah  Alpinia galanga (L.) Willd. Nama Daerah  Lengkuas, langkuwas (Melayu); laja (sunda),laos (Jawa), aliku (Bugis). Nama Asing  Java galangal, galangal (Inggris); san chiang,hang dau kou (Cina). Kandungan Kimia dan Efek Farmakologis Lengkuas memiliki rasa pedas dan bersifat hangat. Beberapa bahan kimia yang terkandung dalam buah lengkuas, di antaranya l-asetoksikavikol asetat; F-asetoksieugenol asetat; kaiofilin oksida; … Read more

LANDEP (Barleriae prionitis L.)

Nama Ilmiah Barleriae prionitis L. Nama Daerah Bunga landak (Melayu), landep (Jawa Tengah), kembang landep (Sunda). Nama Asing Percuflne flower (Inggris). Kandungan Kimia dan Efek Farmakologis Landep memiliki rasa pahit dan sedikit berbau. Beberapa bahan kimia yang terkandung dalam daun landep, di antaranya saponin, tanin, garam kalium, dan silikat. Selain Itu, akarnya juga mengandung saponin, … Read more

JALI (Coix lacryma-jobi L.)

Nama Ilmiah       Coix lachryma – jobi L. Nama Daerah       Singkoru batu (BatakToba), anjalae batu (Minangkabau), jali batu (Melayu), komangge (Sumba), jagung jail kasekore (Halmahera). Nama Asing           Yi yi ren (Cina). Kandungan Kimia dan Efek Farmakologis Akar jali memiliki rasa manis, tawar, dan bersifat sedikit dingin, serta masuk meridian limpa. … Read more

BUNGA KENOP (Gomphrena globosa L.)

Nama Ilmiah Gomphrena globosa L. Nama Daerah Bunga knop (melayu); bunga kancing, kembang gundul (jawa). Nama Asing Knob flower (inggris), qian ri hong (cina). Kandungan Kimia dan Efek Farmakologis Farmakologi Cina menyebutkan bahwa bunga kenop memiliki rasa manis dan netral. Bunga kenop juga memiliki kandungan kimia yang khas, yaitu gomphresin I, II, III, V, dan … Read more