LEMPUYANG WANGI (Zingiber aromaticum Val.)

Nama Ilmiah Zingiber aromaticum Val. Nama Daerah Lempuyang wangi, lempuyang emprit, lempuyang pahit, lempuyang prit, lempuyang rum (Jawa); lempuyang wangi (Sunda); lempuyang wangi, lempuyang ruum (Jakarta); lempuyang ruum (Madura). Nama Asing – Kandungan Kimia dan Efek Farmakologis Lempuyang wangi memiliki rasa pahit, pedas, dan bersifat aromatik. Beberapa bahan kimia yang terkandung dalam lempuyang wangi, di … Read more

LANDEP (Barleriae prionitis L.)

Nama Ilmiah Barleriae prionitis L. Nama Daerah Bunga landak (Melayu), landep (Jawa Tengah), kembang landep (Sunda). Nama Asing Percuflne flower (Inggris). Kandungan Kimia dan Efek Farmakologis Landep memiliki rasa pahit dan sedikit berbau. Beberapa bahan kimia yang terkandung dalam daun landep, di antaranya saponin, tanin, garam kalium, dan silikat. Selain Itu, akarnya juga mengandung saponin, … Read more

LANDIK (Barleria lupulina Lindl.)

Nama Ilmiah Barleria lupulina Lindl. Nama Daerah Landik, sajen trus (Jawa). Nama Asing Hua ye jia du juan (Cina). Kandungan Kimia dan Efek Farmakologis Landik memiliki rasa pedas, pahit, dan bersifat hangat. Beberapa bahan kimia yang terkandung dalam batang dan akar landik, di antaranya polifenol, saponin, dan flavonoid. Sementara itu, daunnya mengandung polifenol. Efek farmakologis … Read more