Zolgensma, Solusi Terapi Baru Pasien Pediatrik Penderita SMA

FDA baru-baru ini menyetujui obat Zolgensma untuk digunakan dalam terapi gen pertama untuk digunakan dalam terapi pengobatan spinal muscular atrophy (SMA) pada pasien pediatrik. Penyakit SMA ini adalah suatu penyakit yang jarang terjadi (langka) yang disebabkan oleh mutasi gen SMN1 (survival motor neuron 1). Gen ini menyerang protein SMN, suatu protein yang berfungsi untuk perawatan … Read more

FDA menyetujui penggunaan Ruzurgi untuk terapi pengobatan LEMS

FDA Amerika Serikat mengeluarkan persetujuannya atas obat Ruzurgi untuk digunakan dalam terapi pengobatan LEMS (Lambert-Eaton myasthenic syndrome) pada anak berusia diatas 6 tahun hingga dibawah 17 tahun. Ruzurgi menjadi obat LEMS pertama yang disetujui oleh FDA untuk digunakan oleh pasien pediatrik setelah terlebih dahulu ada produk lain (Firdapse (amifampridine phosphate)) yang persetujuannya hanya ditujukan untuk … Read more

FDA perketat aturan produk suplemen untuk cegah bahan berbahaya dan over klaim khasiat

FDA Amerika Serikat berencana untuk memperketat aturan untuk produk suplemen makanan seperti vitamin, mineral, dan herbal. Perubahan aturan itu menjadi perubahan paling drastis dari regulasi suplemen di FDA dalam 25 tahun terakhir. Diperkirakan sekira tiga dari empat orang di negeri Paman Sam itu mengonsumsi produk suplemen secara rutin terdiri dari satu dari tiga anak dan … Read more

FDA menyetujui penggunaan Bryhali untuk terapi perawatan psoriasis plak

FDA menyetujui penggunaan Bryhali (halobetasol propionate) berbentuk losion untuk digunakan dalam terapi perawatan pasien dewasa penderita psoriasis plak. Menurut Bill Humphries, presiden Ortho Dermatologics selaku pengembang Bryhali, pihaknya sangat senang dengan disetujuinya Bryhali oleh FDA dan pihaknya akan mulai mendistribusikan obat tersebut pada akhir bulan ini. Bryhali merupakan produk kortikosteroid yang diklaim aman untuk digunakan … Read more