BUNGA MATAHARI (Helianthus annuus L.)

Nama Ilmiah Helianthus annuus L. Nama Daerah Bunga panca matoari (Minangkabau), kembang srengenge (Jawa), kembang sarengenge (Sunda), bunga ledom (Pulau Roti). Nama Asing Sunflower (Inggris), Xiang ri kui (Cina). Kandungan Kimia dan Efek Farmakologis Bunga matahari bersifat rasa lembut dan netral. Bagian bunga mengandung bahan kimia Seperti quercimeritrin, asam oleanolat helianthoside A, B, dan C, … Read more