TEKI LADANG (cyperus rotundus)

Nama Nama ilmiah : Cyperus rotundus L Nama daerah : teki, tekan, motta (Jawa); rukut teki wuta (Maluku); karehawai (Nusa Tenggara); rukut teki wuta, bulili manggasa buai (Sulawesi) Nama asing : xiang lu(Cina) Kandungan Kimia dan Efek Farmakologis Teki mengandung minyak menguap (0,3—1 %) seperti cyperene, patchoulenone, cyperol, cyperene I & II, a-cyperone, cyperotundone.Tanaman ini … Read more

TEMU PUTIH (curcuma zedoaria )

Nama Nama ilmiah : Curcuma zedoaria (Berg) Roscoe Nama daerah : temu putih (Melayu) Nama asing : fang ngo su (Cina), zedoary Kandungan Kimia dan Efek Farmakologis Kandungan kimia temu putih, antara lain aneóle, camphane.zlngiberene, borneol, camphor, curcumin, resin, curcumol, dan curdione yang berkhasiat antikanker. Anggota famili Zingiberaceae itu bersifat peluruh haid, peluruh dahak (ekspektoran), … Read more

KAYU MANIS CINA (Cinnamomum cassia Presl.)

Nama Ilmiah Cinnamomum cassia Presl. Nama Daerah  Kayu manis cina. Nama Asing  Chinese kaneel, chinese cinnamomum, bast4rd cinnamomum (Inggris); Rou Gui (Cina). Kandungan Kimia dan Efek Farmakologis Kulit kayu manis cina memiliki rasa pedas dan manis, sedikit beracun (toksik), serta bersifat panas. Ranting mudanya memiliki rasa pedas dan manis serta bersifat hangat. Beberapa bahan kimia … Read more