TEMU HITAM (curcuma aeruginosa roxb)

Nama Nama ilmiah : Curcuma aeruginosa Roxb Nama daerah : temu ireng (Jawa); temu erang, temu itam (Melayu); koneng hideung, temo koneng (Sunda) Nama asing : ngo suk (Cina), aeruginous turmeric rhizome (Inggris) Kandungan Kimia dan Efek Farmakologis Kandungan kimia temu hitam yang sudah diketahui, antara lain minyak asiri, curcumol, kordione, isofortungermakrene, germakrene, tetrametilfrazine, zat … Read more

JINTAN HITAM (nigella sativa l.)

Klasifikasi Tanaman Jintan Hitam Kingdom: Plantae (Tumbuhan) Subkingdom: Tracheobionta (Tumbuhan berpembuluh) Super Divisi: Spermatophyta (Menghasilkan biji) Divisi: Magnoliophyta (Tumbuhan berbunga) Kelas: Magnoliopsida (berkeping dua / dikotil) Sub Kelas: Magnoliidae Ordo: Ranunculales Famili: Ranunculaceae Genus: Nigella Spesies: Nigella sativa L. Nama Daerah Tanaman Jintan Hitam Indonesia : Jintan Hitam Jawa : Jinten Ireng Arab : Habbatussauda … Read more

Pertolongan Pertama Saat Terkena Tanaman Beracun

Beberapa tanaman diketahui dapat menyebabkan alergi dan masalah pada tubuh. Biasanya cirinya memiliki tiga daun disetiap dahannya. Beberapa jenis tanaman yang tumbuh berkelompok tiga-tiga pada setiap dahan, seperti jenis ivy dan oak merupakan dua penyebab paling umum untuk reaksi alergi kulit yang disebut dermatitis kontak. Bersentuhan dengan ivy dan oak beracun biasanya menyebabkan kulit bengkak, kemerahan, … Read more

Pertolongan Pertama Saat Keracunan Makanan Berbakteri

Penyakit yang ditularkan melalui makanan makin meningkat, seiring dengan bertambah banyaknya orang makan di restoran dan makan makanan yang diawetkan. Semua makanan secara alami mengandung sejumlah kecil bakteri. Tetapi bila makanan itu ditangani secara sembrono, dimasak tidak sebagaimana mestinya atau disimpan sembarangan, maka bakteri di dalamnya dapat berkembang biak sampai mencapai jumlah yang cukup besar … Read more

Pertolongan Pertama Pada Kejadian Keracunan Makanan

Keracunan makanan sangat mudah terjadi apabila tidak cermat dalam menyimpan ataupun memasak makanan. Selain itu, bahan-bahan rumah tangga seperti pembersih atau deterjen juga mengandung bahan kimia yang berbahaya apabila tertelan. Untuk itu, korban keracunan perlu mendapatkan penanganan segera. Segera hubungi paramedis atau bawa korban ke rumah sakit terdekat. Sertakan pula informasi mengenai usia, jenis racun … Read more

KENCUR (Kaempferia galanga L.)

Nama Ilmiah Kaempferia galanga L. Nama Daerah  Ceuko, tekur (Aceh); kaciwer (Batak); cakue (Minang); akur (Sunda); sikor (Kalimantan); cekuh (Bali); cokuru (Makassar); asauli (Ambon); dan ukap (Papua). Nama Asing  Humula (Benggala), kamung (Burma), prao atau shan nai (Cina), dan herba a kemfer (Perancis). Kandungan Kimia dan Efek Farmakologis Rimpang kencur mengandung minyak asiri yang terdiri … Read more